konstruksi baja

KONSTRUKSI BAJA

Baja merupakan salah satu bahan yang sangat banyak dipakai di seluruh dunia untuk keperluan pembangunan, khususnya di dunia industri.

Konstruksi Baja ditemukan buat pertama kali oleh orang Mesir lebihdari 4000 tahun yang lalu untuk perhiasan dan alat rumah tangga yang kemudian berkembang menjadi bahan berharga dan dimanfaatkan orang setiap hari saat ini.

Untuk menjadikan baja, banyak proses yang dilakukan, sehingga membutuhkan ilmu pengetahuan danteknologi agar dapat dipakai dalam berbagai keperluan. Unsur-unsur paduannya secara khusus, bukan Baja karbon biasayang terdiri dari unsur silisium dan mangan.

Baja paduan semakin banyak digunakan.Unsur yangpaling banyak digunakan untuk baja paduan, yaitu: Cr,Mn, Si, Ni, W, Mo, Ti, Al, Cu, Nb dan Zr. Bajapaduan dapat diklasifikasikan sesuai dengan komposisi struktur dan penggunaan.

Kali ini baja yang akan dibahas adalah baja yang akan di gunakan dalam kontruksi pembngunan. Adapun jenis baja yang akan digunakan sebagai berikut yaitu baja WF dan Baja H Beam.

Baja ini yang akan di susun dan di rakit terlebihdahulu sebelum benar-benar di pasang secara permaanen di tempat yang telah di tentukan berdasarkan gambar pembangunan yang akan di bangun.

instalasi listrik

Kali ini di pembangunan sebuah perusahaan di Jalan Cargo Permai Gang Dewata, yang bernama PT. INDOCOM DEWATA yang akan menggunakan kontruksi baja menurut pemborong baja pak risky mengatakan ada empat jenis baja yang akan di gunakan dalam pembangunan ini.

Berikut ini daftar baja:

  1. Baja WF 150   
  2. Baja WF 200
  3. Baja WF 250
  4. Baja 300
  5. Baja H Beam 300

Daftar Penggunaan Baja WF di Bangunan PT. IDOCOM DEWATA

Dikalangan masyarakat penggunaan baja sudah semakin berkembang baik digunakan dalam pembangunan rumah tinggal ataupun pembangunan gedung-gedung perusahaan. Dalam kelebihaan dan kekurangan dalm pengunaan baja.

Kekurangannya terlihat dari segi harga yang sangat tinggi da zaman sekarang, dan proses pemasangannya yang harus pada ketentuan khusus agar tidak ada kesalahaan dalam proses merakit baja karena apa bila baja semakin banyak lubng maka kualitas kekuatan baja semakin berkurang.

Kelebihan baja sangat banyak, kekuatan yang tinggi, tahan lama, dan masih banyak yang lain.

Scroll to Top